Senin, 24 Oktober 2011

Cara Mengendalikan Komputer Lain

Bagaimana jika anda dapat mengontrol serta mengendalikan computer orang melalui computer/laptop anda sendiri…
Syarat nya adalah kedua laptop terhubung jaringan (misalkan LAN). Operation System kedua laptop dianjurkan sama. Contohnya adalah untuk OS windows XP.
1. Pada laptop target tekan tombol windows + tombol pause/break.
2. Pilih tab remote, klik allow users to connect remotely to this computer pada groups remote desktop.
3. Selesai, OK. Ingatlah IP address laptop target ini, misal 192.168.0.10
 Selanjutnya pada laptop kita (laptop pengendali) lakukanlah hal berikut ini :
1. Klik menu start pilih All Program > accecories > communications > Remote Desktop Connection
2. Masukkan IP address komputer target misal 192.168.0.10 kemudian klik connect.
3. Klik username dan masukkan password komputer target, tekan ENTER.
Anda telah berhasil mengendalikan dan mengoperasikan laptop target.


2 comments:

igun212 mengatakan...

pake remote tv bisa gak?

Unknown mengatakan...

kalau laptop yg mau dikendalikan sama kita ngak pakai ip address gimana?

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best WordPress Themes